Hasil Karya Kami

“Setiap karya yang kami buat adalah bagian kecil dari perjalanan kami untuk terus berkarya.”

Rosario

Amigurumi

Bantal dan Tas

Natal

Buku

Gelang

Kalung

Pilihan Terfavorit

Holy Matrimonial Tray 35x15x22 cm

Harga Rp3.700.000,00

  • Box Akrilik Grafir

  • Keluarga Kudus (Crochet)

  • Rosario Pernikahan dengan cincin bergrafir Bapa Kami

    Bahan: Swarovski bulat 6mm, Salib St. Benedict 01

  • Lilin aroma

  • Salib

  • Alkitab Pernikahan

Setiap Karya Punya Cerita

Ingin memiliki karya yang dibuat khusus? Ceritakan kebutuhanmu kepada kami dan para perajin DCE akan mewujudkannya dengan sepenuh hati.

Apa yang Membuat Produk Kami Spesial?

Apakah produk DCE handmade?

Ya, sebagian besar produk DCE dibuat secara handmade (buatan tangan), seperti amigurumi, rosario, kalung, gelang. Sementara itu, untuk produk cetak, desain dan ilustrasi merupakan karya asli para perajin DCE, dengan proses pencetakan yang dibantu oleh mitra profesional demi menjaga kualitas produk.

Siapa yang membuat produk-produk ini?

Setiap produk DCE lahir dari kreativitas tangan dan ide para perajin DCE yang berkarya dalam keberagaman kemampuan, dengan pendampingan sesuai kebutuan mereka.

Produk apa saja yang bisa dikostumisasi?

Beberapa produk seperti rosario, cincin, dan kalung dapat dikustomisasi dengan grafir tulisan untuk makna yang lebih personal. Untuk informasi kostumisasi produk lebih lanjut, silakan hubungi kami melalui WhatsApp.

Apakah produk DCE bisa dikirim ke seluruh Indonesia dan luar negeri?

Untuk saat ini, poduk DCE dapat dikirim ke seluruh Indonesia, sementara pengiriman ke luar negeri hanya tersedia untuk beberapa produk tertentu. Untuk konsultasi lebih lanjut, silakan hubungi kami melalui WhatsApp.

Bagaimana cara melakukan pemesanan produk DCE?

Untuk saat ini, pemesanan produk DCE dapat dilakukan melalui WhatsApp.

Apakah hasil pembelian produk DCE berdampak langsung bagi perajin?

Setiap pembelian produk DCE berkontribusi langsung untuk mendukung karya, kemandirian, dan keberlanjutan para perajin DCE. Selain itu, para perajin DCE juga didorong untuk menjadi pelaku perubahan. Melalui pembelian produk ini, mereka dapat berkesempatan secara aktif berkontribusi untuk membantu masyarakat dalam berbagai gerakan sosial.